Ciptakan Kondusifitas, Polsek Pabedilan Polresta Cirebon lakukan Patroli Dialogis

    Ciptakan Kondusifitas, Polsek Pabedilan Polresta Cirebon lakukan Patroli Dialogis


    POLRESTA CIREBON -   Patroli Dialogis ini merupakan upaya pre-emtif dalam pengelolaan Kamtibmas yang telah dilakukan oleh Aiptu Iwan Setiawan selaku Ka SPKT III Polsek Pabedilan Polresta Cirebon bersama dengan Anggotanya terhadap warga masyarakat Desa Babakan Losari Lor Kecamatan Pabedilan. 02/10/2023

    Dalam kegiatan Patroli Dialogis ini telah dilakukan himbauan Kamtibmas kepada warga masyarakat yang berada di Warung pinggir jalan D.I Panjaitan agar tetap menjaga Kondusifitas dan tidak memarkir kendaraannya sembarangan karena selain dapat mengganggu pengendara lain dan membahayakan keselamatan juga rawan pencurian untuk itu harus selalu menggunakan kunci ganda.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Pabedilan Iptu Mulyadi, SH menjelaskan bahwa patroli dialogis ini selain melakukan himbauan terhadap masyarakat juga sebagai upaya pencegahan dalam aksi tawuran antar pelajar maupun Geng Motor, untuk itu pada setiap Bubaran jam anak sekolah, Patroli ini menyambangi dan juga membantu mengatur lalu lintas karena banyak anak sekolah menyebrang jalan, kemudian sebagai upaya untuk mencegah kejahatan jalanan baik C-3, Berandalan jalanan juga untuk memberikan rasa aman dan kondusif di lingkungan masyarakat.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Apel Pagi Polsek Klangenan Arahkan Personil...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Perundungan / Bullying di kalangan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Patroli Polsek Beber  Mendapati Para Pelajar Yang Bolos Sekolah Di Sebuah Warung Desa Beber
    Patroli macan kumbang Polsek Gempol - Polresta Cirebon lakukan penertiban knalpot yang tidak sesuai spesifikasi teknis yang sering disebut knalpot bising atau knlapot brong.
    Sambangi warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong, Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga Jaga Kamtibmas Yang Kondusif
    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
    Polsek Astanajapura Salurkan Hewan Qurban
    Patroli Siskamling polsek Gebang Polresta Cirebon ajak warga cegah kejahatan malam Dalam Rangka Operasi Jaran Lodaya 2024
    Apel Pagi Polsek Klangenan Arahkan Personil Maksimalkan Pelayanan Kepada Masyarakat.
    Sosialisasikan program sukseskan Pemilu 2024 Aman dan Damai Kapolsek Lemahabang AKP Sutarja, SH., MH. sambangi warga masyarakat Desa Asem
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
    Wakapolsek Beber Sambang Tokoh Masyarakat Desa Durajaya
    Sosialisasikan program sukseskan Pemilu 2024 Aman dan Damai Kapolsek Lemahabang AKP Sutarja, SH., MH. sambangi warga masyarakat Desa Asem
     Kanit Binmas Goes to School Dalam Rangka Binluh Kepada Siswa-siswi SMP Tunas Pertiwi Ponpes Kebon Jambu.
    Sinergitas TNI - Polri, Polsek Susukan Monitoring Kampanye Calon Kuwu Desa Ujung Gebang
    Pa Pospam losari Memimpin Apel Pengamanan Oprasi Ketupat Lodaya 2024 dan serah Terima Pos Pam
    Patroli Malam Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon, Antisipasi Terjadinya Kejahatan Dan Gangguan Kamtibmas 
    H-1 jelang lebaran Idul Fitri 2024 H demi tercipta kelancaran arus lalu lintas dan mencegah terjadinya Laka Lantas, personil Pospam Mountoya melaksanakan pengaturan secara berkala
    Ka SPK  Polsek Waled Polresta Cirebon Bersama Anggota Menuju  Titik Rawan Kejahatan Malam Hari Di Wilayah Hukum Polsek Waled
    Bhabinkamtibmas Ds Matangaji  Polsek Sumber Jadi Pembina Upacara di MTS Nurul Huda ,Ingatkan Kedisiplinan dan Menghormati Guru

    Ikuti Kami